1. Berapa biaya efisiensi telpon yg dapat sy peroleh?
Efisiensi telpon dapat diperoleh minimal 30% garansi, biasanya lebih dari itu.
2. Apakah bisa digunakan di alat pabx panasonic ?
Perangkat kami dapat di integrasikan dg berbagai merk dan type alat pabx, spt : Panasonic, Cisco, Avaya, Nortel, NEC, Phillips, Toshiba, dll
3. Apakah pabx analog tsb dpt diubah menjadi ippbx utk berkomunikasi dg softphone Hp & antar cabang gratis telp?
Iya, layanan ini membutuhkan koneksi internet, bisa bp/ibu siapkan internetnya ataupun kami yg menyiapkan koneksi internetnya di seluruh kota di indonesia untuk mencapai efisiensi telpon anda dengan cepat
4. Apakah bisa dilakukan demo atau POC (proof of concept)?
Iya kami dapat menyiapkan perangkat POC ke tempat bapak/ibu.
5. Kantor kami ada beberapa cabang yg belum menggunakan pabx, apakah alat tsb dpt menjadi IPPBX?
Iya Perangkat kami dapat dijadikan sbg PABX berbasis IP maupun analog.
6. Berapa cepat responds time bila terjadi masalah?
Respond time kami bila terjadi masalah paling lama 1 jam, biasanya hanya membutuhkan beberapa menit utk wilayah seluruh indonesia, kecuali ada kerusakan fisik.
7. Berapa harga solusi PABX tsb?
Kami memberikan 2 type, yaitu 1. harga jual unit & 2. Gratis, tanpa investasi, bila seluruh panggilannya menggunakan layanan dari kami. Kami memperoleh pendapatan melalui trafik telepon tsb.
8. Berapa lama garansinya?
Garansi bila melakukan pembelian unitselama 3 tahun.
9. Apakah menyediakan layanan service pabx analog kami yg sudah rusak?
Mohon maaf kami belum bisa melayani service pabx analog selain brand yang kami jual.
Saya tertarik dengan Artificial intelligence nya. saat ini kami memiliki 100 agent telecollection dg success call 150 contacted per hari per agent, bila menggunakan AI, :
10. berapa performancenya ?
Performance kami per channel = 450-600 contacted per hari, dimulai dari jam 6 WIB, untuk panggilan WIT (indonesia timur) smp jam 20:00 WIB.
11. Apakah agent kami tidak dbutuhkan sama sekali?
Agent anda tetap dibutuhkan namun dapat dikurangi sebesar 50%.
12. apakah bisa POC / test dulu?
Iya kami dapat menyiapkan POC
Untuk AI nya,
13. bagaimana menyesuaikan prosedur yang kami jalankan selama ini, apakah bisa disesuaikan?
Sebelum implementasi, tim teknis dan tim komunikasi kami kan berdiskusi secara detil thd prosedur yg selama ini sudah dijalankan, AI dapat menyesuaikannya dengan cepat.
14. Berapa lama penyesuaiannya?
Penyesuaian tsb hanya membutuhkan waktu 7 hari kerja.
15. Bagaimana cara kerjanya?
AI memiliki 2 tahap yaitu dengan alat bantu dan yg kedua dengan mengaktifkan machine learning, dimana bila mesin learning tsb sudah cukup datanya,maka AI tidak membutuhkan bantuan alat bantu (script), AI mampu menentukan jawaban terbaiknya.